Penikaman di Mamuju
Pria di Desa Belang-belang Kalukku Diamankan Polisi Usai Tikam Rekannya di Warung
Pelaku bernama Yusran Alias Uttang menikam korban bernama Suhardi Alias Sardi menggunakan sebilah badik
TRIBUN-SULBAR.COM,MAMUJU - Seorang pria di Dusu Palapi,Desa Belang-Belang, Kecamatan Kalukku, Kabupaten Mamuju,Sulawesi Barat (Sulbar),diamankan polisi usai menikam rekanya,Jumat (28/11/2024) kemarin.
Pelaku bernama Yusran Alias Uttang menikam korban bernama Suhardi Alias Sardi menggunakan sebilah badik di sebuah warung makan Jumat dini hari.
Korban mengalami luka serius pada bagian dada usai terkena benda tajam dari pelaku.
Usai terkena tikaman korban langsung di bawa ke rumah sakit di Mamuju untuk menjalani perawatan.
"Pelaku sudah diamkan dan di bawa ke Polresta Mamuju untuk diperiksa lebih lanjut," ungkap Kapolsek Kalukku Iptu Makmur kepada wartawan, Sabtu (29/11/2024).
Baca juga: Perjuangan Petugas Polresta Mamuju Kawal Logistik Pilkada 2024, Dihantam Gelombang dan Hujan Deras
Baca juga: Welem Usai Unggul Pilkada Mamasa: Yang Tidak di Barisan Welem-Hadir Siap-siap Antre di Belakang
Polisi juga masih mendalami motif aksi penikaman yang dilakukan oleh pelaku tersebut.
"Untuk motif masih sementara di dalami dan dilakukan pemeriksaan terhadap para saksi," pungkasnya.(*)
| Reka Ulang, Tersangka Haikal Ungkap Keterangan Baru Kasus Pembunuhan di Papalang Mamuju |
|
|---|
| Polisi Temukan 4 Fakta Baru dari Rekonstruksi Pembunuhan Pelajar di Papalang Mamuju |
|
|---|
| Polisi Jaga Rumah Pelaku Penikaman Terhadap Remaja di Papalang Mamuju |
|
|---|
| 5 Jam Setelah kejadian Polisi Tangkap HK Pelaku Penikaman di Papalang Mamuju |
|
|---|
| Emosi Disebut Bodoh Saat Pasang AC Penyebab Pemuda Tikam Teman Sekolahnya di Papalang Mamuju |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sulbar/foto/bank/originals/Pelaku-penikaman-di-Dusun-Talaba-Desa-Belang-belang.jpg)