Berita Mamuju
KASUS Kekerasan di Mamuju Sepanjang 2022, 37 Kasus Terjadi Pada Perempuan 40 Kasus Terhadap Anak
Kemudian kekerasan seksual 2 kasus yang menimpa masing-masing anak laki-laki enam orang dan perempuan dua orang.
"Kalau untuk tahun ini, berdasarkan hasil rekap Februari 2023 lalu, total kasus anak sembilan orang dan perempuan 18 tahun ke atas delapan orang," tutup Hartati. (*)
Berikut lampiran data kekerasan terhadap anak yang terjadi di Mamuju tahun 2022:
- Januari
Kekerasan fisik: 3 kasus
Kekerasan psikis:
Kekerasan seksual:
Penelantaran:
Psikolog:
Laki-laki: 3 orang
Perempuan:
- Februari
Kekerasan fisik:
Kekerasan psikis:
Kekerasan seksual: 2 kasus
Penelantaran:
Psikolog:
Laki-laki:
Perempuan: 2 orang
- Maret
Kekerasan fisik: 3 kasus
Kekerasan psikis:
Kekerasan seksual: 2 kasus
Penelantaran:
Psikolog:
Laki-laki: 2 orang
Perempuan: 3 orang
- April
Kekerasan fisik: 2 kasus
Kekerasan psikis:
Kekerasan seksual: 2 kasus
Penelantaran:
Psikolog:
Laki-laki: 2 orang
Perempuan: 2 orang
- Mei
Kekerasan fisik:
Kekerasan psikis:
Kekerasan seksual:
Penelantaran:
Psikolog:
Laki-laki:
Perempuan:
- Juni
Kekerasan fisik: 1 kasus
Kekerasan psikis:
Kekerasan seksual: 1 kasus
Penelantaran:
Psikolog:
Laki-laki: 1 orang
Perempuan: 1 orang
- Juli
Kekerasan fisik: 1 kasus
Kekerasan psikis:
Kekerasan seksual: 2 kasus
Penelantaran:
Psikolog:
Laki-laki: 1 orang
Perempuan: 2 orang
- Agustus
Kekerasan fisik: 6 kasus
Kekerasan psikis:
Kekerasan seksual: 2 kasus
Penelantaran:
Psikolog:
Laki-laki: 6 orang
Perempuan: 2 orang
- September
Kekerasan fisik: 2 kasus
Kekerasan psikis:
Kekerasan seksual: 2 kasus
Penelantaran:
Psikolog:
Laki-laki: 2 orang
Perempuan: 2 orang
- Oktober
Kekerasan fisik: 1 kasus
Kekerasan psikis:
Kekerasan seksual: 1 kasus
Penelantaran:
Psikolog:
Laki-laki: 1 orang
Perempuan: 1 orang
- November
Kekerasan fisik: 2 kasus
Kekerasan psikis:
Kekerasan seksual: 3 kasus
Penelantaran:
Psikolog:
Laki-laki: 2 orang
Perempuan: 3 orang
- Desember
Kekerasan fisik:
Kekerasan psikis:
Kekerasan seksual: 1 kasus
Penelantaran: 1 kasus
Psikolog:
Laki-laki: 1 orang
Perempuan: 1 orang
Sementara kasus kekerasan perempuan sepanjang 2022 yakni:
- Januari: 4 kasus
- Februari: 4 kasus
- Maret: -
- April: -
- Mei: 5 kasus
- Juni: 4 kasus
- Juli: 3 kasus
- Agustus: 2 kasus
- September: 4 kasus
- Oktober: 4 kasus
- November: 2 kasus
- Desember: 6 kasus (*)
| 2 Pekan Minyakita 'Hilang' di Pasar Mamuju Pedagang Sebut Bulog Belum Distribusikan |
|
|---|
| Pasar Tak Terawat, Pedagang Ikan Mamuju Jualan di Tengah Jalan |
|
|---|
| Usai Direlokasi, Pedagang di Anjungan Manakarra Keluhkan Sepinya Pembeli, Sebagian Pilih Tutup Lapak |
|
|---|
| Pelajar 16 Tahun Tabrak Pejalan Kaki di Depan Anjungan Manakarra Mamuju, Kepala Korban Luka |
|
|---|
| Polresta Mamuju Catat 14 Kasus Narkoba dan 18 Tersangka Sepanjang 2025 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sulbar/foto/bank/originals/Ilustrasi-kekerasan-dalam-rumah-tangga-KDRT.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.