TAG
KPU Mamuju
-
7.462 Warga di Mamuju Terancam Kehilangan Hak Pilih Pemilu, Hamdan: Tolong Aktif Perekaman KTP-el
Soal potensi kehilangan hak pilih, hal tersebut dikatakan dapat dihindari, apalagi terjalin kerjasama yang baik warga dan Disdukcapil
Kamis, 6 April 2023 -
KPU Mamuju Tetapkan Daftar Pemilih Sementara, Lebih dari 190 Ribu
Dari 835 Tempat Pemungutan Suara (TPS) se Kabupaten Mamuju, DPS terbagi dari pemilih DPS reguler laki-laki 96.672 orang dan perempuan 93.251 orang.
Kamis, 6 April 2023 -
KPU Mamuju Rapat Pleno Rekapitulasi DPS, Data Sementara 190 Ribu Jiwa
Kegiatan tersebut berlangsung, di Hotel Maleo, Jl Yos Sudarso, Kelurahan Binanga, Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar), Rabu (5/4/2023).
Rabu, 5 April 2023 -
KPU Mamuju Verifikasi Faktual Kedua Bakal Calon Anggota DPD RI, 17 Belum Penuhi Syarat
Sebanyak 17 bakal calon dinyatakan Belum Memenuhi Syarat (BMS) dukungan minimal pemilih.
Jumat, 24 Maret 2023 -
KPU Mamuju Butuh Rp40 Miliar untuk Pilkada, Bupati Mamuju: Kami Sudah Siapkan
Kata dia, terdapat sejumlah kenaikan pembiayaan tidak hanya terjadi di Mamuju akan tetapi juga di KPU daerah lain.
Rabu, 22 Maret 2023 -
Hampir Rampung, Data Coklit Mamuju Sudah 97 Persen
Diketahui, proses coklit dilakukan secara serentak mulai 12 Februari 14 Maret 2023 termasuk KPU Mamuju.
Selasa, 14 Maret 2023 -
Timsel Calon Anggota KPU Kabupaten Sebut Surat Sehat Harus dari Rumah Sakit Pemerintah
Berdasarkan tafsiran timsel apapun fasilitasnya yang pasti surat keterangan bukan dikeluarkan puskesmas ataupun klinik.
Kamis, 9 Maret 2023 -
Siapkan KTP! Ini Syarat Daftar Anggota KPU Mamuju hingga Pasangkayu
Lima Tim Seleksi (Timsel) dibentuk KPU RI diantaranya Abdul Latief, Abdul Rahman, Atjo Taufik Arsa, I Made Darmawan, dan Muhammad Yusri.
Senin, 6 Maret 2023 -
KPU Mamuju Beri Perhatian Khusus ke Difabel Saat Pemilu 2024
KPu Mamuju akan menyesuaikan penempatan kotak surat suara Pemilu dengan tinggi kursi roda.
Minggu, 5 Maret 2023 -
KPU Mamuju Siapkan TPS Khusus Lembaga Vertikal Seperti Perbankan
Jumlah TPS khusus yang nantinya akan disiapkan oleh KPU, sepenuhnya bergantung pada jumlah pegawai atau karyawan.
Jumat, 3 Maret 2023 -
Hasil Coklit Pantarlih Mamuju 62,11 Persen, 18.987 Pemilih Baru dan 20.946 Tidak Memenuhi Syarat
Sedangkan untuk data yang sudah dilakukan coklit saat ini sebanyak 133.530 jiwa. Jumlah yang dinyatakan telah sesuai sebanyak 84.629 jiwa.
Selasa, 28 Februari 2023 -
Komisioner KPU Mamuju Ingatkan Pentingnya Jaga Komunikasi Antar Penyelenggara Pemilu di Lapangan
Hai itu dimaksudkan agar dapat mempererat hubungan kerja antara penyelenggara dan pengawas pemilu, baik di tingkat kecamatan, kelurahan, dan desa.
Selasa, 21 Februari 2023 -
TAHAPAN Daftar Pantarlih Pemilu 2024, Gaji Lumayan dan Terakhir Besok, Simak Persyaratannya!
Pantarlih dibentuk oleh PPS untuk melaksanakan pendaftaran atau pemutakhiran data pemilih. KPU akan merekrut petugas Pantarlih setiap TPS.
Senin, 30 Januari 2023 -
SUDAH Tahu? Pendaftar Pantarlih Pemilu 2024 Wajib Cek Gula Darah dan Tekanan Darah
Ketua KPU Mamuju, Hamdan Dangkang mengatakan dalam Surat Keterangan (SK) 534, syarat pantarlih hampir sama dengan PPK dan PPS serta KPPS.
Jumat, 27 Januari 2023 -
DOKUMEN Daftar Pantarlih Pemilu 2024, KPU Mamuju Butuh 824 Orang, Gajinya Lumayan
Pendaftaran Pantarlih dilakukan melalui Panitia Pemungutan Suara (PPS) yang dibentuk KPU. Penerimaan Pantarlih menjadi tugas pertama PPS Pemilu 2024
Jumat, 27 Januari 2023 -
CARA Daftar Pantarlih Pemilu 2024, KPU Mamuju Butuh 824 Orang, Berikut Syaratnya
Jumlah tersebut sesuai dengan banyaknya Tempat Pemilihan Suara (TPS) yang bertambah dari pemilu sebelumnya.
Kamis, 26 Januari 2023 -
Tak Sempat Ganti, Warga Mamuju Dilantik Anggota PPS Pakai Baju Pengantin
Ketua KPU Mamuju, Hamdan Dangkang membenarkan peristiwa tersebut, kejadian unik itu berhasil direkam salah satu anggota PPK Sampaga.
Selasa, 24 Januari 2023 -
Besok KPU Mamuju Lantik Anggota PPS Pemilu 2024 Terpilih
Anggota PPS terpilih diharapkan dapat menjaga komitmen integritas dan profesional dalam menjalankan tahapan pemilu.
Senin, 23 Januari 2023 -
HMI Manakarra Sebut SIAKBA Hambat Masyarakat Pelosok Daftar Badan Adhoc , Ini Kata Ketua KPU Mamuju
Pihaknya bahkan membuka layanan help desk untuk membantu proses pendaftaran kepada masyarakat yang berniat menjadi pejuang demokrasi.
Kamis, 19 Januari 2023 -
Sekjen KPU RI Lanjutkan Kunjungan ke Mateng, Konsolidasi Penguatan Kelembagaan dan Cek Sarpras
Rombongan KPU RI tersebut dalam rangka konsolidasi penguatan kelembagaan, pengecekan sarana dan prasarana (Sarpras) serta kesiapan logistik.
Rabu, 18 Januari 2023