TOPIK
Banjir Majene
-
Untuk mengantisipasi antrian panjang kendaraan, petugas memberlakukan sistem buka tutup dua arah baik dari Mamuju maupun Kabupaten Majene.
-
Materiall longsor yang jatuh tak hanya tanah saja, namun juga bebatuan hingga pohon yang ada di sekitar bukit juga ikut jatuh ke jalan.
-
Untuk itu, PDAM Tirta Mandar akan menghentikan sementara distribusi air, untuk proses perbaikan Broncapt dan pipa distribusi.
-
Banjir yang terjadi pagi tadi akibat hujan deras merendam sejumlah ruangan sekolah yang berada diĀ Kelurahan Labuang Utara, Kecamatan Banggae Timur.
-
Saat ini, para personel masih terus berupaya menyingkirkan material lonsor seperti pepohonan, bebatuan dan lumpur
-
Ratusan ayam yang dipajang di lapak mati karena terendam banjir setelah hujan deras mengguyur wilayah itu sejak Rabu malam.
-
Dari dokumentasi foto yang dikirim ke grup WhatsApp Info Majene terlihat kondisi terkini di Bukit Ondongan nampak material longsor telah jatuh
-
bendungan yang di dusun Talasa Kelurahan Baruga, Kecamatan Banggae, Kabupaten Majene jebol karena tidak mampu menahan air hujan.
-
Alat berat sudah dikerahkan membersihkan material longsor di Desa Onang, Majene, Sulbar, Kamis (27/10/2022).
-
Salah satu sekolah kena banjir di SDN 02 Kampung Baru, Kelurahan Labuang, Kabupaten Majene.
-
Dari pantauan tribun, sekitar pukul 10.27 wita, genangan air yang sempat merendam ruas jalan mulai surut.
-
Padahal, jalan yang termasuk Jl penghubung Trans Sulawesi ini beberapa waktu lalu juga sempat tertutup akibat longsor.
-
Dari dokumentasi foto yang dikirim ke grup WhatsApp Info Majene terlihat kondisi terkini di Bukit Ondongan nampak material longsor telah jatuh
-
Diare menjadi penyeakit umum dijumpai ketika terjadi banjir. Ada juga beberapa penyakit lainnya perlu diwaspadai.
-
Informasi masuk, bahwa bendungan yang di dusun talasa Kel Baruga kec Banggae Kab Majene jebol karena tidak mampu menahan air hujan.
-
Kompleks Pasar Sentral Majene, jalanan dan pemukiman terendam air setinggi perut orang dewasa.
-
Ada dua desa dilaporkan terkena dampak banjir yakni, Dusun Rawang - Rawan Desa Bonde bonde dan Desa Tubo Selatan.
-
Kepala Desa Mekkatta, Muhammad Haeruddin mengatakan, warga yang mengungsi butuh bantuan logistik.
-
Kepala Desa Mekkatta, Muhammad Haeruddin mengatakan, tiga dusun terparah, yaitu Salubungo, Samalio dan Samalio Utara.
-
"Kebetulan saya mengikuti satu kegiatan wisata yang diadakan Dinas Pariwisata Provinsi Sulawesi Barat," tuturnya.
-
Kepala Desa Mekkatta, Muhammad Haeruddin mengatakan, banjir terjadi karena daerah tersebut diguyur hujan lebat.
-
Banjir ini terjadi akiibat hujan deras yang melanda Majene, maupun kabupaten lainnya sejak Siang hingga sore tadi.
-
"Saya dapat informasi dari warga saya (banjir), hujan mulai pukul 13.00 Wita siang dan sampai saat ini masih hujan," ujarnya.
-
Ia mengatakan, dua jam setelah hujan, air mulai naik dan menggenangi pemukiman warga dan jalan raya.
-
Lebih lanjut, Hasari mengatakan daerah ini telah menjadi langganan banjir ketika terjadi hujan deras.
-
Uang yang ia kumpulkan selama hampir 3 tahun itu ikut basah karena derasnya hujan di wilayah Tammerodo pada Jumat (5/11/2021).
-
"Tadi malam sudah isya surut tapi sekarang sisa lumpur mami. Sudah bersih-bersih mi warga," ujar Munawwarah kepada Tribun-Sulbar.com.
-
Jika melewati Jalur Desa Kayuangin, Kecamatan Malunda ini akan tembus ke Lingkungan Banua, Kelurahan Malunda.
-
Sebelumnya, tiga dusun di Desa Tammerodo Utara, Kecamatan Tammerodo Sendana, Kabupaten Majene dikepung banjir.
-
"Jalan raya Majene-Mamuju macet. Mobil besar atau truk tidak bisa lewat," ujar Irwan kepada Tribun-Sulbar.com.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved