Penculikan Anak

Kronologi Siswa SD Inpres 1 Binanga Mamuju Hampir Diculik, Ditawari Rp 100 RIbu Tapi Kabur

Siswa SD Inpres 1 Karema mengaku diiming-imingi uang Rp 100 ribu dan diajak naik ke atas mobil oleh dua pria tak dikenal dan menggunakan masker.

Penulis: Abd Rahman | Editor: Munawwarah Ahmad
Tribun Sulbar / Abd Rahman
Kepala Sekolah SD Inpres 1 Binanga Marlina Majid ruangnya di Jl Ir Juanda, Kelurahan Mamunyu, Mamuju, Rabu (8/2/2023) 

"Anggota sudah kesana untuk mengetahui ciri-ciri mobil yang digunakan dua pria itu," pungkasnya.

Herman menghimbau, kepada lapisan masyarakat Mamuju jika memang benar penculikan anak, maka orangtua harus lebih aktif mengawasi anak-anaknya.

Kemudian, masyarakat diminta agar jangan terlalu cepat terpengaruh oleh informasi hoax atau tidak jelas.

"Tetap tenang jangan panik, namun harus waspada dan segera melaporkan ke polisi jika ada ancaman kejahatan di sekitar kita," tandasnya.(*)

Laporan Wartawan Tribun-Sulbar.com Abd Rahman

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved