Dusan Vlahovic Melempem pada Duel Derby della Molle, Allegri: Dia Masih Harus Banyak Belajar

Dusan Vlahovic melempem dalam laga kontra Torino dini hari tadi. Pelatih Juventus menyebut jika dia masih harus banyak belajar.

Penulis: Suandi | Editor: Ilham Mulyawan
kompas.com
Penyerang Juventus, Dusan Vlahovic, terlibat dalam duel udara pada laga derbi kontra Torino di Stadion Allianz, 18 Februari 2022. 

Kini, Bianconeri masih bercokol di peringkat keempat papan klasemen sementara Serie A, kasta tertinggi Liga Italia musim 2021/2022.

Mereka mengantongi 47 dari 25 pertandingan yang telah dilakoninya. Dan memiliki jarak enam angka dari Napoli yang menghuni posisi ketiga.

Sedangkan, Dusan Vlahovic tetap mengantongi gol sebanyak 18 gol. Ia menempati posisi kedua dalam daftar top skor Liga Italia musim ini.

(Tribun-Sulbar.com/Al Fandy Kurniawan)

Sumber: Tribunnews
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved