PSM Makassar
Jadwal Padat, PSM Makassar Kewalahan Hadapi 4 Laga Dalam 15 Hari, Usul Ubah Waktu Kompetisi Liga 1
PSM Makassar menghadapi jadwal padat lantaran harus mengikuti dua kompetisi, yakni AFC Cup dan Liga 1.
Kenzo Nambu tampak beraktivitas di Jepang daerah asalnya.
Begitu juga dengan Erwin Gutawa yang pulang kampung ke Kabupaten Bone.
Bahkan Erwin Gutawa mendampingi adik-adiknya dalam acara pernikahan.
Media Officer PSM, Sulaiman Abdul Karim mengatakan pemain libur selama sepekan.
Namun mereka tetap diwajibkan latihan dan menjaga kondisi fisik selama masa jeda.
“Pemain diliburkan, nanti hari Senin 11 September latihan lagi,” katanya kepada tribun timur, Senin (4/9/2023) lalu.
Besok Pasukan Ramang akan kembali latihan untuk mempersiapkan tim menjalani jadwal padat di bulan September.
Laskar Pinisi akan menjalani kompetisi Liga 1 dan fase grup AFC Cup.
Baca juga: Viral Eks PSM Makassar Asnawi Mangkualam Kencan dengan Fuji, Warganet Heboh Lapor ke Aji Bahar
Pemain Absen
Gelandang PSM Makassar Ananda Raehan dapat panggilan Timnas U-23 untuk persiapan Asian Games 2022.
Pemusatan latihan (TC) tahap awal dimulai pada 7 September 2023 di Jakarta.
Rencananya TC tahap awal akan diikuti sebanyak 13 pemain.
Pasalnya beberapa pemain lain masih menjalani FIFA Matchday dan Kualifikasi Piala Asia.
Pelatih Timnas Indonesia U-23 untuk Asian Games adalah Indra Sjafri.
Coach Indra sendiri telah melakukan pendekatan kepada klub agar pemain bisa dilepas membela Timnas.
| Curi 1 Poin Madura United Buktikan Janji Beri Kado Pahit untuk HUT 110 Tahun PSM |
|
|---|
| Pemain Muda Binaan PSM Mamuju, Dimas Adi Tembus Timnas U-17 untuk Piala Dunia 2025 |
|
|---|
| Skor 1-2 Arema FC Taklukkan PSM, Marcos Santos Akui Ubah Strategi Berbuah Manis di Babak Kedua |
|
|---|
| Lupakan Bernardo Tavares! Lucas Serafim Sebut PSM Move On Saatnya Maju Bersama Ahmad Amiruddin |
|
|---|
| Ahmad Amiruddin Ingin PSM Menang Kandang Tapi Khawatir Rekor Jago Tandang Arema |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/Starting-eleven-PSM-Makassar-saat-lawan-Persis-Solo-di-Stadion-BJ-Habibie.jpg)