PSM Makassar
PSM Favorit Juara Liga 1 Musim Ini, Juku Eja Haram Tergelincir, Persib & Persija Bakal Saling Bunuh
PSM menjadi tim yang difavoritkan untuk meraih juara Liga 1 musim 2022/2023. Konsistensi dan penampilan impresif jadi kunci utama.
DOK TRIBUN TIMUR
Skuad PSM Makassar, Persib Bandung, dan Persija Jakarta. Juku Eja jadi tim favorit untuk menjuarai Liga 1 musim 2022/2023.
Oleh sebab itu, PSM wajib memetik kemenangan dan tak boleh tergelincir.
Peluang juara Liga 1 musim 2022/2023 kian terjal untuk Persija.
Persija masih harus menuntaskan perlawanan empat tim papan atas di sisa laga Liga 1 musim 2022/2023.
Tim papan atas yang akan menjadi lawan Persija adalah Madura United, Persib, Borneo FC dan Persebaya.
Dan laga melawan Persib akan menjadi pertaruhan gengsi yang paling banyak disorot.
Persija dan Persib akan saling membunuh demi gelar juara Liga 1 musim 2022/2023.
Jika kehilangan poin, maka Persija harus mengubur mimpinya dalam-dalam untuk menjadi juara Liga 1 musim 2022/2023.
(Tribun-Sulbar.com/Al Fandy Kurniawan)
Baca Juga
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/Skuad-PSM-Makassar-Persib-Bandung-dan-Persija-Jakarta-cc.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.