Japan Open 2022

Link Live Streaming Japan Open 2022, Misi Revans Ahsan/Hendra atas Ganda Putra Korea Selatan

3 wakil Indonesia langsung dihadapkan dengan lawan yang cukup menyulitkan langkah mereka. Salah satunya, Ahsan/hendra yang akan bersua wakil Korea.

Penulis: Suandi | Editor: Munawwarah Ahmad
Dok. PBSI
Ganda putra Indonesia Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan akan memulai perjuangan di Singapore Open 2022 pada Rabu (13/7/2022). Foto ini diambil Ahsan/Hendra melawan Liang Wei Keng/Wang Chang (China) pada babak semifinal Malaysia Open 2022 di Axiata Arena, Sabtu (9/7/2022). 

Menjelang pertandingan melawan Kento Momota, Chico Aura Dwi masih terbebani oleh ekspektasi seusai menjuarai Malaysia Masters 2022.

Di lain sisi, Kento Momota juga baru saja mengalami pengalaman pahit kala tersisih lebih dahulu di turnamen Kejuaraan Dunia 2022.

Anthony Sinisuka Ginting juga harus membawa permainan terbaiknya saat berhadapan dengan runner-up Kejuaraan Dunia 2022, Kunlavut Vitidsarn dari Thailand.

Anthony dan Vitidsarn memiliki rekor seimbang dalam berbagi dua kemenangan dalam empat pertemuan di semua ajang resmi.

Menariknya tiga pertemuan terakhir kedua pemain selalu berlangsung alot dengan durasi di atas 1 jam dan skor rubber.

(Tribun-Sulbar.com/Al Fandy Kurniawan)

Sumber: Tribunnews
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved