TOPIK
Pesta Nelayan Majene
-
Masyarakat Majene Rayakan Libur Lebaran di Laut
Pantauan Tribun-Sulbar.com, Senin (15/4/2024), ratusan warga Majene membanjiri pantai tanjung Ranggas.
-
70 Perahu Arak-arakan di Perairan Majene Meriahkan Pesta Nelayan Akhir Tahun
Seorang Nelayan Pangaliali Kamaruddin (47) mengatakan pesta laut ini mayoritas diisi oleh para nelayan yang berada di lingkungan Pangaliali Majene.