Tribun Travel
Akses Transportasi Lebih Fleksibel, Ini 5 Hotel dekat Dengan Myeongdong Station!
Selain itu, hotel menyediakan fasilitas seperti Wi-Fi gratis, layanan resepsionis 24 jam, dan kamar dengan AC.
Courtyard by Marriott Seoul Namdaemun berada di jantung kota Seoul, dekat dengan Namdaemun Market dan hanya beberapa menit berjalan kaki dari Stasiun Seoul. Hotel ini menawarkan kamar dengan jendela kedap suara, Wi-Fi gratis, dan tempat tidur nyaman untuk memastikan istirahat yang berkualitas. Fasilitas tambahan meliputi lounge eksekutif dan restoran MoMo Café, yang menyajikan hidangan internasional sepanjang hari.
Bagi tamu yang ingin mengeksplorasi kota, lokasi Courtyard Namdaemun memudahkan akses ke area belanja seperti Lotte Department Store dan Myeongdong, sekaligus memudahkan perjalanan bisnis karena dekat dengan kawasan pusat bisnis Seoul.
4.Hotel Skypark Myeongdong Ii
Hotel Skypark Myeongdong II berlokasi strategis di kawasan Myeongdong, dekat dengan berbagai toko, restoran, dan transportasi umum, termasuk Stasiun Myeongdong (Jalur 4). Hotel ini menawarkan kenyamanan bagi wisatawan dengan fasilitas seperti layanan penyimpanan bagasi, Wi-Fi gratis, dan akses mudah ke bandara menggunakan bus.
Kebersihan adalah salah satu hal penting yang ada padakamar hotel ini. Skypark Myeongdong II cocok untuk Anda yang mencari akomodasi praktis di pusat kota dengan akses cepat ke atraksi wisata dan area perbelanjaan di Seoul.
5.Travelodge Myeongdong Namsan
Travelodge Myeongdong Namsan berada di kawasan Myeongdong, Seoul, dan menawarkan akses mudah ke berbagai tempat populer seperti Myeongdong Market dan Namsan Seoul Tower.
Hotel ini cocok untuk wisatawan maupun pebisnis berkat lokasinya yang strategis dan koneksi transportasi yang baik, dengan beberapa stasiun subway di dekatnya.
Selain itu, hotel menyediakan fasilitas seperti Wi-Fi gratis, layanan resepsionis 24 jam, dan kamar dengan AC.
Dengan desain yang modern dan layanan yang lengkap, Travelodge Myeongdong Namsan menjadi pilihan menarik bagi Anda yang ingin jalan-jalan di kota Seoul dengan nyaman.
Baik untuk liburan maupun perjalanan bisnis, menginap di area Myeongdong bisa menjadi pilihan tepat berkat lokasinya yang strategis dan akses yang mudah. Area Myeongdong merupakan salah satu area yang menarik di Korea Selatan, dekat dengan berbagai tempat wisata dan bisnis. Untuk memudahkan urusan liburan Anda, booking hotel bisa melalui Traveloka.
Traveloka menawarkan promo eksklusif berupa diskon hingga 10 persen untuk LOTTE HOTELS & RESORTS di Korea Selatan. Promo ini hanya tersedia bagi pengguna Traveloka dan berlaku mulai 28 Oktober hingga 10 November 2024.
Selain itu, Traveloka selalu menyediakan berbagai penawaran menarik untuk perjalanan internasional, memudahkan Anda menikmati liburan dengan lebih hemat.
Yuk, Book hotel-mu di Traveloka dan manfaatkan kesempatan untuk mendapatkan diskon hingga 10 persen di LOTTE HOTELS & RESORTS, buat perjalanan Anda di Korea Selatan semakin nyaman dan terjangkau!
| Masjid Terapung Nafsul Kifaah Ikon Wisata Religi Pasangkayu |
|
|---|
| Wisata Kali Mamuju Ramai Pengunjung di Akhir Pekan, Tawarkan Udara Sejuk dan Aliran Sungai Jernih |
|
|---|
| Silaturahmi ke 'Rumah' Lenin dan Stalin di Moskow, Bertemu Sosok Mahatma Gandhi |
|
|---|
| Bingun Cari Tempat Wisata saat Berkunjung ke Mamuju? Yuk ke Kali Mamuju Berakhir Pekan |
|
|---|
| Wisata Alam Rumede, Rekomendasi Tempat Camping yang Lagi Hits di Polman, |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sulbar/foto/bank/originals/Hotel-Dekat-Myeongdong.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.