Pilkada Mateng
Haris - Komang Kandidat Terakhir Daftar ke KPU Mamuju Tengah, Didaftar Pukul 21:30 WITA
Ia mengatakan, pasangan Harisma mengusung visi mengutamakan pembangunan infrastruktur seperti jalan, jembatan dan bangunan.
Penulis: Sandi Anugrah | Editor: Ilham Mulyawan
sandi Anugrah
Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Mamuju Tengah, Haris Halim Sinring dan I Komang Budi Arcana saat melakukan konferensi pers di Kantor KPU Mateng, jalan poros Topoyo -Tumbu, Kecamatan Topoyo, Kabupaten Mamuju Tengah, Sulawesi Barat, Kamis (29/8/2024) malam.
Sebelumnya, dua kandidat calon Bupati dan Wakil Bupati Mateng lainnya sudah melakukan pendaftaran di KPU.
Pasangan Sahrul Sukardi - Alamsyah Arifin mendaftar pada tanggal 28 agustus 2024.
Sementara Pasangan Arsal Aras - Askary Anwar mendaftar pada tanggal 29 agustus 2024 sore.
Adapun partai pengusung pasangan Sahrul-Alamsyah yakni Demokrat, PAN dan PSI.
Sedangkan, Arsal - Askary diusung dan didukung enam partai yakni Golkar, Nasdem, Perindo, PKS, Gerindra dan Hanura.
Dengan mendaftarnya Pasangan Haris - Komang, maka secara resmi tiga kandidat calon Bupati dan Wakil Bupati Mamuju Tengah siap berkompetisi di Pilkada 2024.(*)
Laporan Wartawan Tribun-Sulbar.com, Sandi Anugrah
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait:#Pilkada Mateng
Pemenangan Arsal - Askary Bupati Wakil Bupati Terpilih Mateng Belum Siapkan Acara Usai Pelantikan |
![]() |
---|
2 Paslon Kompak Tak Hadir Rapat Penetapan Bupati dan Wabup Terpilih Mamuju Tengah, Tak Diundang? |
![]() |
---|
SAH! KPU Mamuju Tengah Tetapkan Arsal - Askary Bupati Terpilih Pilkada 2024 |
![]() |
---|
BREAKING NEWS: Sahrul-Alamsyah Gugat Hasil Pilkada Mamuju Tengah ke Mahkamah Konstitusi |
![]() |
---|
Kekayaan Arsal Aras Bupati Mateng Terpilih Rp17 Miliar, Punya 12 Truk Tangki CPO dan 1 Alat Berat |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.