Lirik Lagu Mandar

Lirik Lagu Mandar Tomane Pole

Tomane Pole adalah Lagu Mandar yang menceritakan seorang pria yang baru saja datang dari perantauan setelah puluhan tahun pergi.

Editor: Nurhadi Hasbi
tangkapan layar
Lirik Lagu Mandar Tomane Pole 

TRIBUN-SULBAR.COM - Lirik Lagu Mandar Tomane Pole.

Lagu Mandar ini dipopulerkan oleh Iis Gazali.

Tomane Pole adalah Lagu Mandar yang menceritakan seorang pria yang baru saja datang dari perantauan setelah puluhan tahun pergi.

Baca juga: Lirik Lagu Mandar Pangali-ali

Baca juga: Lirik Lagu Mandar Tambusmi Allo - Rasty Rahman

Bahkan perempuan yang selama ini tersimpan dihatinya semuanya sudah menikah.

Lalu saat pulang kampung, dalam perjalanan menaiki delman menuju Karama (salah satu daerah di Tinambung) ia berkenalan seorang perempuan.

Lagu ini, salah satu Lagu Mandar sangat asyik di dengar.

Di acara-acara hiburan di Mamuju, sering terdengar dinyanyikan oleh warga maupun para penyanyi Mandar lainnya.

Hingga sekarang, lagu ini masih tetap populer.

Lagu Mandar ini merupakan ciptaan Suparman Sopu.

Lirik Lagu Mandar Tomane Pole:

Sissang diayai tau
Di bendi sau di karama
Mu bui bui mata
Mecawa ari-aring

Mane tada'o palakang
Pole di banuanna tau
Mattaung taung lambamu
Mai'di tammuissang

Puranasammi tu' likka
To mupadzi ate

Dao tia balisa' le'ba
Mai'di bandi pandeng mawarra'
Dao tia balisa' le'ba
Mai'di bandi pandeng mawarra'

Palattoi sipa' sipa' mandarmu
Namario nyawa popasanangammu

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved