TOPIK
Cristiano Ronaldo
-
Pebisnis Arab Saudi, Mishref Al-Ghamdi rela merogoh kocek sebesar Rp 40 miliar hanya untuk mendapatkan tiket laga persahabatan Ronaldo vs Lionel Messi
-
Jurnalis kenamaan Inggris, Piers Morgan membela Ronaldo soal hijrahnya ke Al Nassr. Ia menyebut CR7 telah menorehkan sejarah apik.
-
Laga debut Ronaldo di Al Nassr tembus dua juta penonton. CR7 lakoni laga persahabatan melawan PSG yang kini menjadi klub Messi.
-
Ronaldo tak sengaja menyebut Arab Saudi sebagai Afrika Selatan pada sesi konferensi pers perkenalan dirinya dengan Al Nassr.
-
Bintang Al Nassr, Ronaldo dikabarkan akan mengakhiri kerjsama dengan sang agen, Ronaldo usai menjalin kerjasama selama 20 tahun.
-
Resmi diperkenalkan Al Nassr di Mrsool Park, Selasa (3/1) malam waktu setempat, Ronaldo bangga hijrah ke Liga Arab. CR7 ingin mencari tantangan baru.
-
Drama transfer Ronaldo ke Al Nassr, CR7 disebut-sebut tak libatkan sang agen, Jorge Mendes hingga berharap dipinang kembali oleh Real Madrid.
-
Ronaldo memecahkan rekor sebagai pesepakbola yang mendapat bayaran tertinggi dalam sejarah.Per jam gaji CR7 Rp 385 juta
-
Sebanyak 66 persen memilih Ronaldo memiliki karier yang bagus di lapangan hijau. Sedangkan, Lionel Messi hanya mampu meraup sebanyak 34 persen suara.
-
Antonio Cassano melempar kritik kepada Ronaldo yang saat ini tengah mengalami kemerosotan performa. Ia meminta CR7 segera berhenti.
-
Statistik Ronaldo dan Lionel messi dalam FIFA Matchday bulan September 2022 ini. CR7 kian bapuk, sedangkan Lionel Messi semakin gacor.
-
Paul Ince melontarkan kritikan tajam kepada Cristiano Ronaldo dan menyebut CR7 adalah gangguan bagi kubu Manchester United.
-
Rumor transfer Ronaldo ke Marseille bikin Pablo Longoria murka. Fabrizio Romano sebut jika kubu Olympique de Marseille tak melakukan pergerakan.
-
Luis Nani justru membela Cristiano Ronaldo dan berbalik menyerang pemain Manchester United yang tak memiliki mentalitas untuk meraih kemenangan.
-
Gary Neville sebal dengan sikap Cristiano Ronaldo. Ia mendesak CR7 untuk blak-blakan soal masa depannya di Man United kepada fans.
-
Cristiano Ronaldo diperingati oleh pihak kepolisian wilayah Merseyside gegara banting HP suporter cilik pada laga Everton vs Man United, 9 April 2022.
-
Kegalauan Man United untuk melepas atau mempertahanka Cristiano Ronaldo di Old Trafford. CR7 makin tua makin banyak sandiwara.
-
Jamie Carragher dan Gary Neville kompak menyatakan jika saat ini Cristiano Ronaldo sudah tak lagi diinginkan bermain di Eropa bahkan di Man United.
-
Dua pemain Manchester United, yaitu Cristiano Ronaldo dan Harry Maguire adalah pemain yang paling sering dibully oleh netizen Twitter.
-
Segudang prestasi dan gol yang dimiliki oleh Cristiano Ronaldo rupanya tak cukup menarik minat Bayern Muenchen untuk merekrutnya.
-
kepindahan Cristiano Ronaldo lebih ramai dibicarakan dijagat sosial media ketimbang kepindahan Lionel Messi ke PSG.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved