PSM Makassar
Kenzo Nambu PHP Bali United, Top Skorer PSM Makassar Diam-Diam Deal dengan PSS Sleman?
Pemain asing PSM Makassar, Kenzo Nambu, dikabarkan batal ke Bali United dan justru memilih PSS Sleman.
Kondisi itu yang kini mendekati kenyataan sukses dimanfaatkan oleh PSS Sleman.
Sebagai informasi, grafik peningkatan Kenzo Nambu bersama PSM Makassar benar-benar meningkat.
Di mana, pada musim perdananya, Kenzo Nambu sukses bukukan 9 gol dan 2 assist dari 31 pertandingan.
Di musim perdananya itu pula pemain kelahiran Hachioji, Tokyo itu sukses berikan trofi bergengsi Liga 1 2022/2023.
Dan di musim 2023/2024, penampilannya meningkat drastis dengan sukses lesatkan 14 gol dan 1 assist dari 31 pertandingan.
Sayangnya, peningkatan performa Kenzo Nambu tak dibarengi dengan gelar juara bersama PSM Makassar.
Baca juga: Kenzo Nambu Hengkang? Bocoran Agen, Top Skorer PSM Makassar Dibidik 6 Klub Liga 1
Profil Kenzo Nambu
Nama Lengkap : Kenzo Nambu
Tanggal Lahir : 22 Agustus 1992
Tempat Kelahiran : Tokio, Jepang
Usia : 29 Tahun
Tinggi : 1,73 m
Kewarganegaraan : Jepang
Posisi : Sayap Kiri/Left Winger
Kaki : Kanan
Tanpa Yuran Fernandes, Berikut Prediksi Line Up PSM Makassar Lawan PSIM Yogyakarta |
![]() |
---|
Lawan Persija di Parepare, Asa PSM di Pundak Lucas Serafim |
![]() |
---|
PSM Makassar Terpuruk, Tiga Kali Seri , Satu Kali Kalah, Kekompakan dan Chemistry Tim Jadi Masalah |
![]() |
---|
Persita vs PSM Batal di Indomilk Arena, Pindah ke Banten International Stadium |
![]() |
---|
Jelang Kualifikasi Piala Asia, Tiga Pemain Muda PSM Perkuat Timnas U-23 |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.