PSM Makassar
Persikabo Resmikan Kiper Baru Sebelum Lawan PSM Makassar, Bernardo Tavares Awasi Pemain Berlabel TNI
Persikabo umumkan kiper anyar sebelum lawan PSM Makassar, Bernardo Tavares waspadai pemain berlatar belakang militer.
Terlebih kiper utama Persikabo 1973, Syahrul Tisna juga sedang absen lantaran melakukan pernikahan di Lampung.
Besar kemungkinan Pelatih Aji Santoso akan mencoba performa kiper barunya Imam Arief itu.
Dikutip dari Tribun Toraja, sejumlah pemain asing Persikabo 1973 juga disebut akan melakukan debut.
Adalah Pedro Agusto penyerang baru yang akan melawan PSM Makassar.
Pedro Agusto dipastikan dalam kondisi prima serta bisa dimainkan.
Tentu ini menjadi alarm bahaya bagi Juku Eja.
Laskar Padjajaran tampil dengan full skuat.
Enam pemain asing akan diturunkan demi merebut poin di markas Laskar Pinisi.
Baca juga: LINK Live Streaming PSM Makassar Vs Persikabo, Simak Prediksi Skor, Susunan Pemain dan Head to Head
Waspadai Pemain Tentara
Pelatih PSM Makassar Bernardo Tavares waspadai pemain Persikabo 1973.
Juru taktik PSM Makassar Bernardo Tavares mengatakan Persikabo 1973 diisi pemain dengan latar belakang tentara atau militer.
Tentara punya semangat juang tinggi.
Manahati Lestusen, Andy Setyo, dan Dimas Drajad berstatus Tentara Negara Indonesia (TNI).
Hal itu menjadi atensi Tavares.
Tanpa Yuran Fernandes, Berikut Prediksi Line Up PSM Makassar Lawan PSIM Yogyakarta |
![]() |
---|
Lawan Persija di Parepare, Asa PSM di Pundak Lucas Serafim |
![]() |
---|
PSM Makassar Terpuruk, Tiga Kali Seri , Satu Kali Kalah, Kekompakan dan Chemistry Tim Jadi Masalah |
![]() |
---|
Persita vs PSM Batal di Indomilk Arena, Pindah ke Banten International Stadium |
![]() |
---|
Jelang Kualifikasi Piala Asia, Tiga Pemain Muda PSM Perkuat Timnas U-23 |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.