Sampah Polman
20 Ton Sampah Senilai Rp16 Juta Terkumpul di Bank Sampah Sipamandaq Polman , Tabungan 400 Nasabah
hasil penjualannya akan menjadi tabungan para nasabah yang dikelolah bank sampah.
Penulis: Fahrun Ramli | Editor: Ilham Mulyawan
Fahrun/Tribun-Sulbar.com
Tumpukan sampah botol plastik tersusun rapi di bank sampah milik DLHK Polman Jl Kartini, Kelurahan Pekkkabata, Jumat (25/8/2023). Fahrun.
Petugas kebersihan yang ikut menabung menjadi lebih semangat mengumpulkan sampah plastik yang berserakan.
"Ini juga menjadi penilaian target kinerja para petugas, semakin banyak sampah dikumpulkan semakin baik," katanya lagi.
Ia menambahkan terdapat alat pres bekerja untuk mengola sampah sebelum diantarkan ke pihak ketiga.
Hal itu dilakukan untuk membantu mengurangi besarnya ukuran karung yang berisi botol plastik.(*)
Laporan Wartawan Tribun-Sulbar.com, Fahrun Ramli
Berita Terkait:#Sampah Polman
| Sampah Penuhi Garis Pantai di Polman, Warga Minta Petugas Pasang Papan Laragan |
|
|---|
| Bau Busuk! Sampah Berserakan di Halaman RS Pratama Wonomulyo Polman |
|
|---|
| Banyaknya Sampah Warga di Polman Tak Diangkut, Bak Truk Tak Mampu Lagi Menampung Hingga Berserakan |
|
|---|
| Truk Bak Sampah Rusak, Penyebab Sampah Menumpuk di Pasar Pekkabata Polman |
|
|---|
| Warga Polman Mulai Takut Buang Sampah Sembarangan, Ketahuan Kena Denda Rp 500 Ribu |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sulbar/foto/bank/originals/Tumpukan-sampah-botol-plastik-tersusun-rapi-di-bank-sampah-milik-DLHK-Polman.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.