AC Milan

6 Pemain Ini Bakal Jadi Striker Masa Depan AC Milan, Akan Gantikan Peran Ibarhimovic & Giroud

Enam pemain ini bakal jadi striker masa depan AC Milan untuk gantikan peran Zlatan Ibrahimovic dan Olivier Giroud sebagai penyerang.

Penulis: Suandi | Editor: Suandi
Ina Fassbender / AFP
Penyerang Prancis Moenchengladbach Marcus Thuram merayakan gol pembuka selama pertandingan sepak bola grup B Liga Champions UEFA Borussia Moenchengladbach v Real Madrid di Moenchengladbach, Jerman barat pada 27 Oktober 2020. 

TRIBUN-SULBAR.COM - Berikut ini asalah enam pemain yang masuk dalam proyek jangka panjang AC Milan.

Dikutip dari Sempre Milan pada Jumat (7/4/2023), enam pemain ini nantinya akan dipilih AC Milan untuk menggantikan tugas Zlatan Ibrahimovic dan Olivier Giroud.

Mengingat, Zlatan Ibrahimovic dan Olivier Giroud sudah dimakan usia.

Oleh sebab itu, AC Milan perlu merombak skuad mereka dan mencari striker anyar sebagai pengganti Zlatan Ibrahimovic dan Olivier Giroud.

Hal ini dilakukan AC Milan demi mengembalikan kejayaan klub baik di level domestik maupun internasional.

Selengkapnya, 6 pemain ini masuk salam proyek jangka panjang AC Milan:

Rasmus Hojlund vs Roger Ibanez di Liga Italia Serie A antara Roma vs Atalanta BC di Stadio Olimpico pada 18 September 2022 di Roma, Italia.
Rasmus Hojlund vs Roger Ibanez di Liga Italia Serie A antara Roma vs Atalanta BC di Stadio Olimpico pada 18 September 2022 di Roma, Italia. (Paolo Bruno / GETTY IMAGES EROPA / Getty Images via AFP)

Baca juga: Minim Menit Bermain di Arsenal, Folarin Balogun Hijrah Ke AC Milan, Rossoneri Siap Berinvestasi

Baca juga: Cuci Gudang! 4 Juru Gedor AC Milan Berpotensi Di Lego Pada Musim Panas 2023 Mendatang

1. Mauro Icardi

AC Milan membidik striker yang usianya di atas 29 tahun.

Ya, striker tersebut adalah Mauro Icardi. Ia adalah mantan punggawa Inter Milan

Dimana Mauro Icardi saat ini membela Galatasaray.

Bersama Galatasaray, Mauro Icardi sudah tampil sebanyak 17 kali.

Dari 17 kali penampilan Mauro Icardi sudah mencetak 10 gol dan tujuh assist.

2. Gianluca Scamacca

Gianluca Scamacca adalah striker yang saat ini membela West Ham United.

Ia sudah mencetak tiga gol dari 16aga bersama West Ham United di Liga Inggris musim 2022/2023 ini.

Sumber: Tribunnews
Halaman 1 dari 3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved